Jakarta,12 desember 2008.Dijakarta internasional expo telah diadakan bursa kerja,disana ditawarkan ribuan lowongan pekerjaan yang diadakan oleh 59 perusahaan yang ad dijakarta.Bursa kerja diadakan dengan alasan itu merupakan cara efektif untuk mendapat pekerjaan.Bursa kerja tersebut dipenuhi oleh ribuan orang yang sedang mencari pekerjaan.Salah satu penyelenggara bursa kerja tersebut menyarankan agar pemerintah memperbanyak sekolah kejuruan dari pada sekolah umum,dengan alasan lulusan sekolah kejuruan menciptakan individu yang sudah siap kerja dengan kata lain terampil.Dimasa modern seperti sekarang ini mencari pekerjaan ibarat "mencari jarum dalam jerami".Meskipun kita sarjana belum tentu kita bisa dapat pekerjaan yang pas dengan bidang yang kita tekuni.Maka dari itu bagi kalian yang masih duduk dibangku sekolah berusahalah menjadi orang yang terampil dan berguna

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

About